assalamualaikum
wr.wb…Dengan mengharap Ridho Allah subhanahu wata’ala kami forum "ABATASTORE.COM" akan
berusaha agar dapat mengelola usaha dengan baik, berusaha mengoptimalkan
iikhtiar,berusaha bermuamalah dengan benar agar tidak melanggar syariat Islam
dalam masalah muamalah perdagangan.
Alamat: pelemsewu rt.03
panggungharjo sewon bantul yogyakarta 55188
HARGA BIBIT POHON BIDARA
- Harga pohon bibit bidara
tinggi sekitar 12cm-20cm harga Rp.30.000,- sampe 75.000,-
- SETIAP PEMBELIAN 4 BIBIT
POHON BIDARA GRATIS 50LEMBAR DAUN BIDARA
- bayar
setelah pohon sampai
Selain
menjual bibit pohon bidara kami juga menjual bibit pohon tin,bibit mint,bibit
kelor,bibit kelengkeng,bibit duren,bibit mangga,bibit jambu,bibit pisang,bibit
rambutan,alpukad sudah okulasi/sambung pucuk sehingga dapat berbuah dalam pot /
tanaman buah tambulabot,tanaman obat dan aneka bunga.
CIRI CIRI POHON BIDARA
Pohon
Bidara atau Widara (Ziziphus mauritiana),
merupakan sebuah pohon kecil dengan tinggi antara 5 – 15 meter. Pohon ini
tumbuh tegak atau melebar dengan cabang-cabang yang menjuntai dan memiliki
letak ranting yang tak beraturan. Warna pohon biadara akan selalu hijau
(meskipun terkadang agak meranggas) dan terdapat duri duri pada daun-daunnya.
Pohon Bidara dalam Al-Qur’an
Dalam Surat Al-Waqi’ah tentang kelompok
kanan dari penghuni surga berada di bawah pohon bidara yang tidak berduri.
Allah SWT berfirman:
وَأَصْحَابُ الْيَمِينِ مَا
أَصْحَابُ الْيَمِينِ * فِي سِدْرٍ مَّخْضُودٍ * وَطَلْحٍ مَّنضُودٍ * وَظِلٍّ
مَّمْدُودٍ * وَمَاء مَّسْكُوبٍ * وَفَاكِهَةٍ كَثِيرَةٍ
“Dan golongan kanan, alangkah
bahagianya golongan kanan itu. Berada di antara pohon bidara yang tidak
berduri, dan pohon pisang yang bersusun-susun (buahnya), dan naungan yang
terbentang luas,dan air yang tercurah, dan buah-buahan yang banyak,” (QS.
al-Waqi’ah (56) : 27-32)
Dalam Surat Saba ketika mengabarkan
tentang kisah Negeri Saba, Allah subhanahu wa ta’alla berfirman:
فَأَعْرَضُوا فَأَرْسَلْنَا
عَلَيْهِمْ سَيْلَ الْعَرِمِ وَبَدَّلْنَاهُم بِجَنَّتَيْهِمْ جَنَّتَيْنِ
ذَوَاتَى أُكُلٍ خَمْطٍ وَأَثْلٍ وَشَيْءٍ مِّن سِدْرٍ قَلِيلٍ
“Tetapi mereka berpaling, maka Kami
datangkan kepada mereka banjir yang besar dan Kami ganti kedua kebun mereka
dengan dua kebun yang ditumbuhi (pohon-pohon) yang berbuah pahit, pohon Atsl
dan sedikit dari pohon Bidara” (QS. Saba :16)
Daun
Bidara merupakan tanaman yang memiliki banyak sekali manfaat selain untuk
ruqyah juga bermanfaat untuk kesehatan
SALAH SATU KASIAT DAUN BIDARA
wahb
bin munabih adalah salah satu tabi'in yang ahli dalam sejarah dan ilmu
kedokteran menyarankan untuk menggunakan tujuh lembar daun bidara yang di
haluskan ,kemudian dilarutkan dalam air dan dibacakan ayat kursyi,al kafirun,al
ikhlas,al falaq dan an naas.
CARANYA
- tumbuk tujuh helai daun bidara yang masih hijau dengan
batu,cobek atau sejenisnya ,lalu siramkan air diatasnya sebanyak jumlah air
yang cukup untuk mandi dan bacakan didalamnya ayat ayat Al quran tersebut.
- meminum air tiga kali dan sisanya untuk mandi
SELAIN UNTUK RUQYAH ATAU MENGOBATI GANGGUAN
JIN JUGA BANYAK MANFAATNYA
- mempercepat
sembuh luka
- meringanklan
luka bakar
- perawatan
kenCANtikan
- mengatasi kulit
kering
- mengobati
jerawat
- mengatasi
depresi DLL.
SEBUTAN
BIBIT BIDARA
bidara
atau widara (Ziziphus mauritiana) adalah sejenis pohon kecil penghasil buah
yang tumbuh di daerah kering. Tanaman ini dikenal pula dengan pelbagai nama
daerah seperti widara atau dipendekkan
menjadi dara ,bukol bĕkul (Bal.) ko
(Sawu) kok (Rote) kom, kon (Timor) bĕdara (Alor) bidara (Mak, Bug.) rangga
(Bima) serta kalangga (Sumba)
Sebutan
di negara-negara lain di antaranya: bidara, jujub, epal siam (Mal.); manzanitas
(Fil.) zee-pen (Burma); putrea (Kamboja); than (Laos); phutsaa, ma tan (Thai);
tao, tao nhuc (Vietnam)[2]. Dalam bahasa Inggris dikenal sebagai Jujube, Indian
Jujube, Indian plum, atau Chinese Apple; serta Jujubier dalam bahasa Prancis
(wikipedia)
MELAYANI PENGIRIMAN BIBIT
POHON BIDARA ATAU SIDR DI SELURUH
INDONESIA terutama DEPOK
Kami melayani pengiriman
bibit pohon bidara sidr di seluruh indonesia hingga pelosok DENGAN JASA
PENGIRIMAN YANG MURAH DAN CEPAT
CARA PEMESANAN
- Pemesanan bibit bidara
sidr bisa dilakukan melalui telepon, sms,wa,pin bb atau email atau langsung melalui contact form
di website ini. Pastikan data yang anda berikan valid, demi kelancaran
komunikasi dan pengiriman.
- kami akan memproses dan mengirimkan bibit bidara
sidr anda ke alamat Anda.
Apabila ada yang kurang
jelas dengan informasi di atas dapat menghubungi kami via telepon/sms /wa di
082135662249.
semoga bermanfaat
JUAL BIBIT POHON BIDARA DEPOK,JUAL BIBIT BIDARA DEPOK,DAUN
BIDARA DEPOK
0 komentar:
Posting Komentar